Jarak Tempuh Mendekati 200 KM, Begini Performa Motor Listrik Ola Electric S1 X yang Memukau!

Jarak Tempuh Mendekati 200 KM, Begini Performa Motor Listrik Ola Electric S1 X yang Memukau!

Performa motor listrik Ola Electric s1 X.-scooter.co-

Berikut spesifikasi motor listrik Ola Electric S1 X dan fitur-fitur yang tersedia.

1. Baterai. Ola Electric S1 X menggunakan baterai Lithium ion dengan kapasitas 4kWh.

Dengan kapasitas tersebut, pengisian daya hingga penuh diperkirakan membutuhkan waktu sekitar 7 jam.

2. Daya Mesin. Motor listrik ini memiliki daya mesin dengan kapasitas tinggi, dalam hal ini sebesar 11000 Watt.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Motor Listrik yang Dilengkapi dengan Fitur Sound Racing

BACA JUGA:Yuk Simak! Inilah Cara Memasang Sound Racing Pada Kendaraan Motor Listrik

3. Jarak Tempuh. Jarak tempuh motor listrik ini cukup jauh, yaitu mencapai 190 km.

Dengan jarak tempuh maksimal tersebut, Ola Electric S1 X dapat digunakan untuk perjalanan touring.

4. Kecepatan. Motor listrik Ola Electric S1 X dapat melaju dengan kecepatan maksimum 120 km/jam.

5. Daya Angkut. Kapasitas daya angkutnya bisa membawa beban hingga 230 kg.

BACA JUGA:Penting! Inilah Cara Memperbaiki Sound Racing Motor Listrik yang Error

BACA JUGA:Perhatikan! Berikut 8 Tips Perawatan Untuk Racing Sound Kendaraan Motor Listrik

6. Sistem Pengereman. Jenis pengereman yang digunakan adalah rem cakram pada bagian depan dan belakang.

7. Sistem Pencahayaan. Adapun sistem pencahayaannya juga telah didukung dengan teknologi canggih LED untuk semua jenis lampunya.

Lampu LED pada sepeda motor Ola Electric S1 X dapat memberikan penerangan yang maksimal, khususnya saat berkendara di malam hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: