Simak 7 Cara Meniruskan Wajah Secara Alami, Mudah Banget!

Sabtu 16-12-2023,21:12 WIB
Reporter : Alma Meidhita
Editor : Puput Nursetyo

Senam wajah adalah salah satu juga merupakan salah satu cara meniruskan wajah yang dapat dijalankan dengan mudah di rumah. Senam wajah memiliki efek mengencangkan otot-otot wajah, memberikan kesan tirus, dan menjaga kesegaran kulit. Untuk hasil optimal, disarankan untuk melibatkan diri dalam sesi senam wajah dua kali sehari selama periode delapan minggu.

BACA JUGA:Merawat Kulit Wajah dengan Mudah dan Alami di Rumah

BACA JUGA:Wajah Breakout? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Berikut adalah beberapa gerakan senam wajah yang dapat diikuti:

  • Menggembungkan dan mengempiskan pipi
  • Memonyongkan bibir serta menggerakkan mereka ke arah kanan dan kiri
  • Merapatkan gigi atas dan bawah, lalu tersenyum

4. Batasi Asupan Garam

Langkah lain dalam cara meniruskan wajah adalah dengan mengurangi konsumsi garam. Konsumsi makanan yang tinggi garam dapat menyebabkan pembengkakan pada wajah.

Selain mengurangi jumlah garam dalam masakan, disarankan juga untuk mengurangi konsumsi makanan olahan yang mengandung kadar garam tinggi.

5. Pastikan Anda Mendapatkan Tidur yang Cukup

Kekurangan tidur dapat meningkatkan tingkat hormon kortisol, suatu hormon yang dapat merangsang nafsu makan dan menghambat proses metabolisme. Dampaknya adalah peningkatan penumpukan lemak di berbagai bagian tubuh, termasuk pada wajah, serta dapat menyebabkan peningkatan berat badan.

Maka dari itu, disarankan untuk tidur cukup setidaknya 8 jam per hari sebagai cara meniruskan wajah yang efektif. 

BACA JUGA:Mengenal Breakout pada Wajah dan Penyebabnya

BACA JUGA:Fakta Menarik Tentang Jerawat untuk Kalian yang Merawat Kulit Wajah

6. Pertimbangkan Proses Penyedotan Lemak

Kategori :