Berkendara Saat Hujan, Ini Tips Hindari 'Aquaplaning'

Sabtu 07-01-2023,09:34 WIB
Reporter : Ali Ibrahim
Editor : Ali Ibrahim

PURWOKERTO, RADARBANYUMAS.CO.ID - Hujan lebat yang kerap turun membuat jarak pandang saat berkendara terbatas.

Selain jarak pandang yang terbatas, pengguna kendaraan roda empat juga rawan akan terjadinya aquaplaning.

Apa itu aquaplaning?

BACA JUGA:Masuk Kolong Bus Trans Banyumas, Begini Kondisi Bocah di Baturraden Usai Terlindas

Dikutip dari disway.id,, Aquaplaning merupakan kondisi ban mobil tidak mencengkram aspal dengan sempurna.

Ini terjadi karena mobil yang melaju dengan kecepatan tinggi ditambah dengan adanya genangan air yang tipis.

Hal ini mengakibatkan, mobil menjadi melayang saat melewati genangan air.

BACA JUGA:Bocah 6 Tahun Terlindas Bus Trans Banyumas di Baturraden

Akibatnya, bukan tidak mungkin akan menyebabkan kecelakaan. 

Sebenarnya, aquaplaning bisa dihindari jika mengikuti tips berikut: 

1. Turunkan kecepatan berkendara

BACA JUGA:Imbas Usaha Alumunium, 144 Jiwa di Buniayu Alami Gangguan Kesehatan

Hujan yang mengguyur akan membuat permukaan aspal menjadi licin.

Selain itu, akan membuat genangan di beberapa bagian jalan.

Maka, diwajibkan untuk menurunkan kecepatan saat berkendara di musim hujan.

Kategori :