RADARBANYUMAS.CO.ID - Minat masyarakat terhadap kendaraan listrik di Indonesia semakin meningkat, terutama karena faktor efisiensi dan kepedulian terhadap lingkungan. Salah satu motor listrik lokal yang mulai banyak dilirik adalah Polytron Fox-R.
Polytron Fox-R menawarkan performa yang kompetitif di kelasnya dengan kecepatan maksimal mencapai 95 km/jam dan jangkauan hingga 130 kilometer dalam sekali pengisian daya. Motor ini juga diklaim hemat biaya operasional, hanya membutuhkan sekitar Rp3.000 untuk jarak tempuh tersebut jauh lebih murah dibanding motor bensin yang harus rutin diisi bahan bakar dan diservis secara berkala. Polytron Fox-R juga menjadi alternatif Eco Green karena tidak menghasilkan emisi gas buang maupun polusi suara. Hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah dalam mendukung transisi menuju kendaraan listrik melalui program subsidi dan pembangunan infrastruktur penunjang. BACA JUGA:Kredit Motor Listrik Polytron Fox R Murah Meriah, Performanya Cocok untuk Ojeg Online Berikut perbandingan Polytron Fox-R dengan Motor Bensin dari beberapa hal yang berlu diketahui: Performa di Jalan Polytron Fox-R memiliki daya tegangan 3.000 Watt dengan kecepatan maksimum hingga 95 km/jam. Akselerasinya terasa ringan dan cepat, terutama saat digunakan di area perkotaan atau lingkungan kecil. Motor bensin seperti Honda Beat atau Yamaha Mio memiliki mesin 110–125cc, dengan kecepatan puncak sekitar 90–100 km/jam. Meski performanya cukup stabil, suara mesin dan getaran masih terasa jelas. BACA JUGA:Bugdet Rp5 Juta Bisa Ajukan Kredit Motor Listrik Polytron Fox R, ini Simulasinya Untuk berkendara di kota, Fox-R unggul karena lebih halus dan responsif. Pengeluaran Harian Fox-R bisa menempuh jarak sekitar 130 km/jam sekali isi daya, dengan biaya pengisian listrik yang irit sekitar Rp2.000–3.000. Motor ini tidak memerlukan bensin, oli, atau servis mesin berkala. Sementara itu, motor bensin menghabiskan biaya bensin sekitar Rp20.000–30.000 per minggu, ditambah biaya servis rutin seperti ganti oli. BACA JUGA:Cicilan Rp800 Ribuan, Inilah Rincian Kredit Motor Listrik Polytron Fox R Terbaru Lengkap 2024 Motor listrik jauh lebih hemat secara operasional. Dampak Terhadap Lingkungan Polytron Fox-R tidak menghasilkan emisi gas buang, sehingga lebih ramah lingkungan dan mendukung pengurangan polusi udara. Motor bensin masih menyumbang karbon dioksida dan polusi suara, yang berdampak pada kualitas lingkungan. BACA JUGA:Berkendara Nyaman dengan Motor Listrik Polytron Fox R Bisa Melaju hingga 90KM per Jam Fox-R unggul untuk gaya hidup yang peduli lingkungan. Perawatan Harian Motor Polytron Fox-R memiliki keunggulan dengan irit perawatan, karena tidak memiliki komponen seperti oli mesin, busi, atau filter udara. Pengguna cukup memeriksa baterai dan rem secara berkala. BACA JUGA:Motor Listrik Polytron Fox R Tawarkan Harga Subsidi dan Berbagai Skema Cicilan Dibandingan motor bensin yang memerlukan perawaran yang lebih ekstra dan memakan biaya, Motor listrik lebih praktis dan tidak ribet dalam hal perawatan. Harga dan Ketersediaan Harga cukup ekonomis bagi pengguna yang memerlukan baiaya perawataan. Fox-R mulai Rp13,5 juta setelah subsidi pemerintah, harga ini lebih rendah dibandingkan motor bensin yang rata-rata berada di kisaran Rp18 – 21 juta. Namun, jaringan dealer dan bengkel motor bensin masih lebih luas dan mudah dijangkau. BACA JUGA:Modal Rp15 Juta Dapat Motor Listrik dengan Desain Nyentrik? Polytron Fox R Limited Edition Jawabannya Motor listrik lebih terjangkau, tapi infrastruktur motor bensin masih lebih lengkap. Motor listrik seperti Polytron Fox-R menjadi solusi ideal bagi masyarakat yang ingin beralih ke transportasi yang lebih hemat, praktis, dan ramah lingkungan, terutama di wilayah perkotaan. Sementara itu, motor bensin tetap relevan bagi mereka yang membutuhkan mobilitas tinggi tanpa khawatir soal infrastruktur. Pada akhirnya, pilihan antara motor listrik dan motor bensin bergantung pada kebutuhan, gaya hidup, dan kondisi lingkungan tempat tinggal masing-masing pengguna. BACA JUGA:Mengulas Fitur Menarik Motor Listrik Polytron Fox R, Punya Sistem Keamanan yang Tinggi terhadap Pencurian Yang jelas, hadirnya motor listrik lokal seperti Polytron Fox-R menunjukkan bahwa Indonesia semakin siap melangkah menuju masa depan transportasi yang lebih bersih dan berkelanjutan.Polytron Fox-R Tantang Motor Bensin, Intip Siapa Lebih Unggul Untuk Performa dan efisiensinya!
Kamis 29-05-2025,09:41 WIB
Reporter : Rizky Ananda Hapsari
Editor : Ali Ibrahim
Tags : #teknologi hijau
#polytron fox-r
#motor tanpa bensin
#motor listrik indonesia
#motor listrik hemat energi
#motor bensin
#gaya hidup hemat
#efisiensi kendaraan
#eco friendly ride
#bandingin motor
Kategori :
Terkait
Rabu 02-07-2025,10:31 WIB
Polytron Fox Hadirkan Tiga Warna Baru, Bisa Diajak Ngebut Dengan Jarak Tempuh 130 Km
Selasa 01-07-2025,14:31 WIB
Bukan Cuma Gaya, Ini 5 Keunggulan Motor Listrik Polytron Fox R yang Bikin Layak Dipilih
Kamis 19-06-2025,17:31 WIB
Adu Biaya Operasional Motor Listrik vs Motor Konvensional Dalam Setahun, Benarkah Selisihnya Sampai Jutaan?
Kamis 19-06-2025,10:11 WIB
Dorong Adopsi Motor Listrik yang Lebih Luas Lagi, Polytron Hadirkan Diskon Potongan Langsung Rp 7 juta!
Kamis 19-06-2025,04:41 WIB
Mengapa Yamaha Belum Terjun ke Motor Listrik? Ini 6 Alasannya!
Terpopuler
Rabu 28-01-2026,20:06 WIB
Inilah Penyebab Utama Banjir dan Longsor di Lereng Gunung Slamet
Rabu 28-01-2026,17:30 WIB
Imbang Tanpa Gol, Wijayakusuma FC Cilacap Gagal ke 8 Besar Liga 4
Rabu 28-01-2026,18:24 WIB
Dua Pemain Dikartu Merah, Persibangga Purbalingga Tetap Lolos ke 8 Besar Liga 4 Jawa Tengah
Rabu 28-01-2026,17:54 WIB
Persibas Banyumas Lumat Persikaba Blora 5-0 di Stadion Satria Purwokerto
Rabu 28-01-2026,20:15 WIB
Persak Kebumen Taklukkan Slawi 3-1, Lajoksa Lolos 8 Besar
Terkini
Kamis 29-01-2026,16:22 WIB
Tak Perlu Lagi ke Kota, IRT di Empat Lawang Ini Terbantu Beli Token Listrik Lewat BRImo
Kamis 29-01-2026,15:48 WIB
Kompolnas Soroti Kasus Tambang Ilegal Banyumas, Aduan Tiga Buruh Diregistrasi
Kamis 29-01-2026,15:45 WIB
Kebakaran di Baleraksa Karangmoncol Purbalingga, Tiga Rumah Hangus Terbakar
Kamis 29-01-2026,15:20 WIB
Isi Kekosongan Jabatan, Tujuh Penjabat Kepala Desa di Cilacap Dilantik
Kamis 29-01-2026,15:19 WIB