Mau Motor Matic Jadi Lebih Irit BBM? Begini Cara Modifikasinya

Sabtu 12-10-2024,05:05 WIB
Reporter : Feni Amelia
Editor : Puput Nursetyo

BACA JUGA:Cara Modifikasi Motor Matic Honda Beat dengan Benar

2. Menggunakan Ban Lebih Ramping

Ban motor matic biasanya dimodifikasi dengan ukuran yang lebih besar untuk mendapatkan tampilan yang sporty dan performa unggulan.

Namun, jika ingin mendapatkan performa motor yang irit BBM, maka modifikasi ban motor perlu diganti dengan ukuran yang lebih ramping.

Pasalnya, ban yang ramping memiliki hambatan gulir yang lebih rendah, sehingga membuat kinerja mesin menjadi lebih ringan untuk melaju.

BACA JUGA:Tips Memodifikasi Mesin Motor Matic Agar Lebih Nyaman untuk Berekndara Harian

BACA JUGA:Tips yang Bisa Dilakukan Saat Modifikasi Motor Matic Agar Lebih Irit Bensin

Untuk ukurannya, penggantian ukuran ban sebaiknya maksimal dua tingkat lebih kecil atau lebih besar dari ukuran standar.

Ban dengan ukuran terlalu lebar dari pelek akan membuat tampilan tampak membulat, sedangkan ban dengan ukuran terlalu kecil dari pelek justru membuat tampilan tampak mengotak.

3. Memasang Tachometer

Meskipun tidak berfungsi secara langsung untuk konsumsi BBM yang irit, tetapi Tachometer dapat menjadi panduan dalam berkendara.

BACA JUGA:Dijamin Menang! Inilah 5 Ide Kreatif Modifikasi Motor Matic untuk Lomba 17an

BACA JUGA:5 Motor Listrik yang Paling Cocok untuk Dimodifikasi, Tampil Keren!

Ketika seorang pengendara bermain di putaran mesin antara 3500-6000 rpm, maka konsumsi BBM dapat lebih terjaga.

Terlebih, jika pengendara melakukan buka-tutup tuas gas yang halus, maka konsumsi BBM menjadi lebih irit.

Umumnya, memasang Tachometer dilakukan pada motor matic model lama. Hal ini karena motor matic terkini sebagian besar telah dilengkapi dengan eco indicator.

Itulah, tiga cara modifikasi motor matic jadi lebih irit BBM. Usahakan untuk memahami tiga persoalan tersebut dan memilih bengkel variasi terpercaya agar hasil modifikasi sesuai yang diinginkan. (fam/*)

Kategori :