BACA JUGA:Harga Motor Matic Yamaha Fino 125 Terbaru 2024
Cocok untuk digunakan di dalam kota. Harganya pun terjangkau, sekitar Rp 19 jutaan.
3. Suzuki Address - Harga Mulai Rp 18 Jutaan
Suzuki Address adalah pilihan tepat buat kamu yang mencari motor ringan dengan harga terjangkau. Motor ini sangat efisien dari segi bahan bakar, dan bobotnya juga cukup ringan.
Cocok banget untuk aktivitas sehari-hari, apalagi harganya mulai dari Rp 18 jutaan saja.
4. Honda Beat - Harga Mulai Rp 17 Jutaan
Honda Beat sudah menjadi salah satu motor yang paling banyak digunakan di Indonesia. Motor ini dikenal karena kehandalannya, irit bahan bakar, serta bobotnya yang ringan.
BACA JUGA:Kredit Motor Matic Honda Beat Bekas Bisa Tanpa DP, Angsuran Cuma Rp900 Ribuan!
BACA JUGA:Fitur dan Spesifikasi Menarik Motor Matic Honda BeAt Pop
Sangat cocok buat kamu yang aktif dan membutuhkan kendaraan yang lincah. Harganya pun sangat terjangkau, mulai dari Rp 17 jutaan.
5. Yamaha Mio S - Harga Mulai Rp 16 Jutaan
Yamaha Mio S adalah pilihan lain dari Yamaha yang terkenal ringan dan nyaman untuk dikendarai.
Motor ini memiliki desain yang modern dan stylish, cocok buat perempuan muda. Harganya juga bersahabat, hanya sekitar Rp 16 jutaan.
6. Vespa Sprint 150 - Harga Mulai Rp 50 Jutaan
Buat kamu yang ingin tampil lebih elegan dan klasik, Vespa Sprint 150 bisa jadi pilihan yang tepat. Meskipun harganya cukup tinggi, sekitar Rp 50 jutaan, motor ini menawarkan kenyamanan dan kemudahan berkendara dengan desain yang sangat menarik.