5 Penyebab Motor Matic Yamaha NMAX Harganya Mahal

Rabu 28-08-2024,14:11 WIB
Reporter : Fahma Ardiana
Editor : Laily Media Yuliana

 

Selain itu, meski bodi sepeda motor matic Yamaha NMAX berukuran besar, bisa dikatakan epeda motor matic ini tidak terlalu berat dan masih sangat nyaman digunakan untuk berkendara sehari-hari.

3. Bagian Kaki Sepeda Motor Lebih Besar

Inilah salah satu kelebihan sepeda motor matic Yamaha NMAX. Terdiri dari kaki-kaki sepeda motor matic yang lebih tebal atau lebih besar. Inilah ciri khas sepeda motor matic Yamaha ini. 

Nah, hal itulah yang membuat sepeda motor matic ini terlihat kokoh, besar dan tentunya elegan.

BACA JUGA:Wow! 5 Harga Motor Matic Terbaru yang Bikin Geleng-Geleng Kepala, Tapi Bikin Kamu Langsung Ngiler!

BACA JUGA:Miliki Rangka dan Bodi yang Kokoh: Inilah 6 Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk Dagang Keliling

 

Dilihat dari bagian belakang motornya, suspensinya dilengkapi dengan lengan ayun, disusul suspensi depan sejenis namun dengan peredam kejut teleskopik. 

Selain itu, sepeda motor matic Yamaha NMX menggunakan ban dengan diameter 110/70/13 dan 130/70/13. Bagian belakang sepeda motor matic ini dilengkapi dengan piringan serupa dengan bagian depannya.

4. Mesin Sepeda Motor Lebih Bertenaga 

Sepeda motor matic Yamaha NMAX diketahui menggunakan tipe Blue Core, yang merupakan salah satu teknologi mesin sepeda motor matic terbaik Yamaha.

BACA JUGA:Nih Daftar Harga Motor Matic di Bawah 25 Juta! Nggak Perlu Jual Ginjal, Masih Bisa Beli Cilok!

BACA JUGA:Antar Paket Jadi Happy! Ini Daftar Harga Motor Matic Murah yang Bikin Kamu Nggak Ribet!

 

Fungsi utamanya adalah membantu sepeda motor dalam mengonsumsi bahan bakar lebih banyak itu dengan lebih efisien.

Kategori :