Yuk Simak! 4 Motor Listrik dengan Fitur Canggih yang Terkenal dengan Harganya yang Murah

Sabtu 24-08-2024,12:51 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Bayu Indra Kusuma

RADARBANYUMAS.CO.ID - Perkembangan teknologi kendaraan listrik kini semakin pesat. Tidak hanya ramah lingkungan, motor listrik juga hadir dengan berbagai fitur canggih yang membuat berkendara lebih praktis dan nyaman. 

Meskipun banyak motor listrik dengan teknologi terbaru yang dijual dengan harga tinggi, ada beberapa pilihan motor listrik dengan fitur modern yang tetap ditawarkan dengan harga yang terjangkau. 

Bagi kamu yang mencari motor listrik dengan fitur canggih namun tetap affordable, berikut ini pun merupakan 4 rekomendasi motor listrik murah yang layak dipertimbangkan untuk bisa dimiliki:

BACA JUGA:Mau Dapat Motor Listrik Murah Tapi Mumpuni? Ini Rekomendasinya, Bisa Tempuh 60 KM Cocok di Perkotaan

BACA JUGA:Perhatikan! Kesalahan yang Sering Terjadi pada Pengendara Motor Matic saat Berada di Tanjakan

1. Selis E-Max

Selis E-Max merupakan motor listrik yang cukup populer di kalangan pengguna motor listrik murah. Didesain sebagai skuter perkotaan, motor ini dilengkapi dengan fitur modern seperti panel instrumen digital, sistem pengereman cakram, dan lampu LED. 

Selain itu, motor ini juga memiliki fitur keamanan seperti remote alarm yang dapat mencegah pencurian. Meski harganya terjangkau, yaitu sekitar Rp7-8 jutaan. 

Selis E-Max tetap menawarkan kenyamanan berkendara dengan jarak tempuh hingga 40 km dalam sekali pengisian baterai. Desainnya yang simpel dan ringkas membuatnya cocok digunakan di perkotaan yang padat.

BACA JUGA:Nih 7 Daftar Harga Motor Matic yang Pas Buat Istri! Murah Banget, Bisa Dibawa Arisan dan Antar Jemput Anak

BACA JUGA:Harga Motor Matic Yamaha Fino Premium 125 Grande Cuma Rp 18 Jutaan, Pas Banget Buat Nguber Diskon di Mall!

2. Viar New Q1

Viar New Q1 merupakan salah satu motor listrik lokal yang terkenal dengan harga terjangkau namun dilengkapi dengan berbagai fitur modern. 

Ditenagai oleh baterai lithium-ion, motor ini mampu menempuh jarak hingga 60 km dalam sekali pengisian penuh. Viar New Q1 hadir dengan fitur canggih seperti keyless start, panel instrumen digital, serta sistem pengereman cakram di kedua rodanya. 

Kategori :