Baru Nempel Langsung Cur, Aaargghhh... Simak Nih Tips Cantik dari Dokter Dina
Dokter Dina Oktaviani (foto: Instagram @dr.dinasyah88) Baru nempel langsung cur... Begitulah yang menjadi candaan seks beberapa orang saat berkumpul. Nah, saat berhubungan badan dan baru nemple langsung cur itu menjadi momok seram. Istilahnya ejakulasi dini. Tentu menjadi momok menyeramkan bagi pria saat berhubungan seksual. Ejakulasi dini merupakan kondisi pria mengeluarkan sperma terlalu cepat saat berhubungan seksual. Kondisi ini dapat mengakibatkan tidak tercapainya klimaks atau kepuasan seksual pada pasangan atau pada pria itu sendiri. Alih-alih ingin memuaskan pasangan, malah keluarnya cepat padahal baru dimasukkan. https://radarbanyumas.co.id/minim-foreplay-suamiku-main-tusuk-padahal-belum-basah-ini-efeknya-kata-si-cantik-dokter-dinansyah/ Dokter Dina Oktaviani (foto: Instagram @dr.dinasyah88) Alhasil, pasangan tak sampai pada puncak kenikmatan Pakar Estetik dan Anti-Aging Dokter Dina Oktaviani M. Biomed (AAM) menjelaskan ejakulasi ini sama artinya dengan kurang dua menit sudah keluar. Menurutnya jika situasi tersebut dialami pada pengalaman pertama, kondisi tersebut tak perlu dikhawatirkan. Tapi kalau sudah terjadi sekian kali berarti ada yang harus diperhatikan lagi. “Kalau ini pengalaman pertama kamu masih normal kok. Tapi kalau udah kesekian kali, berarti ada yang harus diperhatikan lagi,” jelas Dokter Dina dilansir dari unggahannya di Instagram @dr.dinasyah88, Sabtu (14/5/2022). Dokter berparas cantik ini menjelaskan, yang perlu menjadi perhatian bagi pria yang mengalami ejakulasi dini adalah mengontrol hasrat seksual yang berlebih. https://radarbanyumas.co.id/kentutnya-perempuan-saat-bercinta-keluar-dari-organ-kewanitaan-normalkah-ini-kata-seksolog/ Lalu, bisa jadi seseorang tersebut mengalami cemas, stres dan tidak fokus. Dokter Dina Oktaviani (foto: Instagram @dr.dinasyah88) “Pertama apakah kamu ga bisa mengontrol hasrat. Lalu kamu lagi cemas, stress dan ga fokus,” terangnya. Atau selanjutnya mungkin saja orang tersebut mengalami gangguan kesehatan tertentu, misalnya prostat atau tiroid. “Atau mungkin kamu kurang latihan (olahraga),” ujarnya. Sarannya adalah dengan kembali ke pola hidup sehat. Mulai dari cukup tidur, makanan bergizi, olahraga, sampai tidak ada stress berlebih dari faktor-faktor lain semisalnya pekerjaan, atau yang lain. selain itu, juga penyemangat dari pasangan untuk sama-sama enak dalam bercinta. (dra/fajar/ttg)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: