Resep Getuk Lindri Khas Banyumas Anti Gagal

Resep Getuk Lindri Khas Banyumas Anti Gagal

Getuk Lindri-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.DISWAY.IDGetuk lindri menjadi salah satu makanan khas dari Purwokerto yang menarik untuk dicoba.

Adapun rasanya yang manis dan juga terbuat dari kelapa yang semmakin menambah cita rasanya. Namun seringkali untuk membeli dan keluar rumah menjadi salah satu hal yang mager untuk dilakukan bagi sebagian orang.

Tapi, jangan khawatir karena berikut merupakan resep dari getuk lindri yang bisa kamu buat sendiri dirumah tanpa gagal.

Resep Getuk Lindri

BACA JUGA:Resep Es Dawet Gula Merah Simple dan Segar

BACA JUGA:Resep Bakwan Sayur Sederhana yang Gurih,Renyah dan Juga Tebal

Bahan-bahan:

Bagian Getuk:

• 500 gram ketan yang sudah direndam semalam dan tiriskan

• 2 lembar daun pandan, simpulkan

• 1/2 sendok teh garam

BACA JUGA:Resep Simple Es Kuwut Khas Bali yang Asam Manis dan Segarnya Pas

BACA JUGA:Resep Sate Klathak Sederhana yang Mudah Dibuat di Rumah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: