Tim Dosen Amikom Purwokerto Dorong Peningkatan Kemampuan Penelitian Mahasiswa Lewat Pengabdian Masyarakat

Foto bersama mahasiswa Amikom dengan tim dosen pusat studi Multimedia, Game dan Mobile (MGM) usai pendampingan dan pelatihan metodologi penelitian kuantitatif bagi mahasiswa pusat studi MGM.-Amikom Untuk Radarmas-
Bagus menjelaskan alasan utama dibutuhkanya keberlanjutan program pendampingan karena pentingnya peningkatan terus menerus dalam keterampilan penelitian dan penulisan ilmiah mahasiswa.
Selain itu melalui program pengabdian dosen juga memfasilitasi interaksi dan kolaborasi antara dosen dan mahasiswa yang pada akhirnya dapat berkontribusi pada pengembangan akademik dan profesional baik untuk dosen itu sendiri maupun mahasiswanya.
"Maka dari itu keberlanjutan program sangat penting agar memberikan manfaat yang semakin besar lagi bagi komunitas akademik di Universitas Amikom Purwokerto," pungkas Bagus. (yda/ads)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: