Jangan Asal-asalan! Ini 6 Tips Memilih Jas Hujan yang Benar

Jangan Asal-asalan! Ini 6 Tips Memilih Jas Hujan yang Benar

Jangan Asal-asalan! Ini 6 Tips Memilih Jas Hujan yang Benar-Freepik-

Selain pvc, terdapat juga pilihan jas hujan yang terbuat dari bahan parasut. Jenis jas hujan ini dapat menjadi opsi karena lebih ringan dan halus, sehingga mempermudah pergerakan. Namun, perlu diingat bahwa jas hujan berbahan parasut cenderung lebih rentan terhadap robekan, terutama pada penggunaan jangka panjang.

6. Hindari Jas Hujan Model Ponco

Perlu diingat, disarankan untuk tidak membeli jas hujan berbentuk ponco ketika melakukan pembelian. Hal ini dikarenakan jas hujan model ponco cenderung berisiko dan dapat mengganggu pengendara lain karena bagian belakangnya yang panjang.

Hal ini dapat menjadi situasi yang sangat berbahaya, terutama ketika hujan turun dengan intensitas tinggi. Sebagai gantinya, disarankan untuk memilih jas hujan bermodel setelan, yang dianggap lebih aman.

Itulah beberapa tips dalam memilih jas hujan yang tepat untuk menghindari kesalahan saat berbelanja. Meskipun terlihat sepele, memilih jas hujan dengan teliti sangat penting agar kenyamanan terjaga saat menggunakannya selama berkendara. Semoga informasi ini bermanfaat. (amp/*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: