Langkah Pencegahan Pneumonia Pada Dewasa dan Anak-Anak, Wajib Dilakukan!

Langkah Pencegahan Pneumonia Pada Dewasa dan Anak-Anak, Wajib Dilakukan!

Langkah Pencegahan Pneumonia Pada Dewasa dan Anak-Anak-FirstCry Parenting-

Anak-anak yang mendapatkan gizi yang cukup memiliki sistem kekebalan tubuh yang lebih kuat. Pastikan anak-anak mendapatkan nutrisi yang seimbang dari makanan yang sehat.

7. Berikan Pakaian yang Sesuai Cuaca

Paparan terhadap cuaca ekstrem dapat meningkatkan risiko penyakit pernapasan. Pastikan anak-anak berpakaian sesuai dengan cuaca untuk mencegah masuk angin dan infeksi.

8. Rutin Pemeriksaan Kesehatan

Rutin membawa anak ke dokter untuk pemeriksaan kesehatan dapat membantu mendeteksi dan mengatasi masalah kesehatan sejak dini, termasuk gejala pneumonia.

Sekarang kalian sudah tahu mengenai langkah pencegahan pneumonia pada dewasa dan anak-anak. Silakan untuk dipraktikkan demi mewujudkan hidup sehat. (okt/*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: