Resep Clear Soup Tahu Jamur ala HokBen yang Mudah dan Praktis

Resep Clear Soup Tahu Jamur ala HokBen yang Mudah dan Praktis

Resep dan cara membuat clear soup tahu jamur ala HokBen yang mudah-Pinterest -

BACA JUGA:Resep Sate Lilit, Kuliner Sate Asal Bali yang Autentik

BACA JUGA:Resep Seblak Enak yang Dijamin Bikin Ketagihan

- Potong tahu, jamur, daun bawang, dan wortel sesuai dengan ukuran yang diinginkan.

- Panaskan minyak sayur di dalam panci besar.

- Tumis daun bawang hingga harum, kemudian tambahkan tahu dan jamur.

- Aduk hingga tahu dan jamur setengah matang.

BACA JUGA:Resep Tteokbokki Simple dan Halal Tanpa Gochujang

BACA JUGA:Resep dan Tips Mudah Membuat Kimchi yang Sesuai Rasa Otentik Korea

- Tuangkan kaldu ayam ke dalam panci.

- Biarkan Soup hingga mendidih.

- Tambahkan kecap asin, garam, dan merica bubuk. 

- Aduk rata dan biarkan mendidih hingga semua bahan matang.

BACA JUGA:Resep Cumi Cabe Ijo, Inspirasi Menu Makan Siang Yang Lezat

BACA JUGA:Resep Ayam Goreng Korea yang Pedas dan Renyahnya Bikin Nagih

- Masukkan potongan wortel ke dalam panci. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: