DPT Pemilu 2024 Purbalingga Ditetapkan 772.268, Jumlah Laki-Laki Lebih Banyak

DPT Pemilu 2024 Purbalingga Ditetapkan 772.268, Jumlah Laki-Laki Lebih Banyak

Pengesahan tandatangan penetapan DPT Pemilu 2024 usai rapat pleno, Selasa 20 Juni 2023 sore. (KPU Purbalingga untuk Radarmas)--

DPT itu tersebar di 239 Desa/Kelurahan, dengan jumlah TPS 2.964. Eko juga menyampaikan, meskipun DPT  telah di tetapkan namum tidak menutup kemungkinan sampai dengan Pemilu 14 Februari 2024 jumlah pemilih akan berubah.

 

Pasalnya, data penduduk sangat dinamis. Hal ini dipengaruhi oleh faktor natalitas, mortalitas, dan  mobilitas, serta perubahan status pekerjaan dari sipil menjadi TNI/POLRI atau juga sebaliknya, dari TNI/POLRI telah purna tugas.

 

"Saat Pemilu 2024 sudah terbukti purna, maka mereka mendapat hak pilih. Nantinya masuk dalam pemilih tambahan," tegasnya. (amr)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: