Simak Angsuran KUR BRI 2025, Usaha UMKM Dimsum Berpotensi Untung Besar
Simak Angsuran KUR BRI 2025, Usaha UMKM Dimsum Berpotensi Untung Besar--
RADARBANYUMAS.CO.ID - Saat ini Indonesia Tengah dilanda angka pengangguran yang masih meningkat dari tahun ke tahun sehingga sempitnya lapangan pekerjaan membuat sejumlah masyarakat bingung bagaimana memenuhi kebutuhan.
Dengan adanya kasus pengangguran inilah membentuk UMKM menjadi salah satu potensi dalam menggali kreativitas bangsa dan terlepas dari pencarian lowongan kerja untuk sementara.
Salah satu usaha yang berpotensi saat ini adalah kuliner, ada banyak olahan kuliner yang memikat hati penggemarnya salah satunya dimsum.
Kenapa Usaha Dimsum Banyak Diminati di Indonesia?
Makanan Asal asia timur ini menjadi potensi bisnis menguntungkan dari segi rasa, pemasaran, dan olahan yang bisa dikreasikan banyak hal.
BACA JUGA:Inilah Pakan Ternak Berhasil Kembangkan Bisnis Dengan KUR BRI
BACA JUGA:Buka Bengkel Motor Sendiri? KUR BRI Bisa Dimanfaatkan agar Modal Aman dan Usaha Jalan Terus
Untuk itu mendirikan usaha UMKM saat ini diuntungkan dengan mudahnya teknologi digital dalam hal marketing dan pemasaran serta pengenalan produk.
Sehingga bisa berpotensi meningkatkan profit dan modal dalam memperbanyak olahan dimsum setiap harinya.
Namun, mengadakan usaha dengan kondisi ekonomi Indonesia yang belum stabil juga menjadi PR tersendiri dalam pembiayaan modal awal atau posisi UMKM yang tetap berlanjut dalam 6 bulan setelah perintisan.
KUR BRI Siap Dukung UMKM
Dalam kasus inilah pemerintah memberikan kemudahan dari sokongan dana melalui Kredit Usaha Rakyat dari BRI yang menerapkan bunga sebesar 6%.
BACA JUGA:Kisah Pengusaha Pakan Ternak dari Ponorogo Ini Buktikan KUR BRI Bisa Bikin Usaha Berkembang
BACA JUGA:Kenali Kriteria UMKM Anda, Pengajuan KUR BRI 2025 Dapat Maksimal!
KUR BRI juga menawarkan tenor yang fleksibel sehingga pengusaha UMKM dapat memilih jangka waktu pinjaman sesuai dengan kebutuhan finansial mereka.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:

