5 Penyebab Mesin Mobil Overheat Meski Tidak Pernah Digunakan
Penyebab mesin mobil overheat meski tidak pernah digunakan -Pinterest -
Penggunaan cairan pendingin yang tidak tepat juga bisa menyebabkan korosi pada bagian-bagian dalam sistem pendinginan, termasuk pompa air dan radiator.
Tanpa cairan pendingin yang efektif, mesin bisa cepat panas dan berisiko mengalami overheat.
Mesin mobil yang overheat meskipun tidak pernah digunakan dapat disebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari kebocoran sistem pendinginan hingga penggunaan cairan pendingin yang tidak tepat.
Untuk mencegah masalah ini, pemilik mobil perlu memastikan bahwa sistem pendinginan mobil dalam kondisi baik dengan melakukan perawatan rutin.
Seperti memeriksa kebocoran, mengganti cairan pendingin secara berkala, dan menjaga kebersihan radiator. (dda)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: