Tips Servis Motor Matic Agar Terus Seperti Kendaraan Baru
Tips servis atau perawatan pada sepeda motor matic agar kendaraan terus terasa seperti baru.-Fahma Ardiana-
RADARBANYUMAS.CO.ID - Motor matic merupakan salah satu jenis kendaraan yang banyak diminati di Indonesia. Karena memiliki desain yang praktis dan pengoperasiannya yang mudah, Motor matic banyak dipilih orang.
Sama seperti sepeda motor jenis lainnya, motor matic teryata juga memerlukan perawatan untuk menjaga keawetan dan kenyamanan.
Perawatan rutin tidak hanya akan menjaga performa sepeda motor matic Anda tetap baik, tetapi juga menjaganya tetap terlihat seperti baru.
Tips Servis Motor Matic
Berikut beberapa tips servis atau perawatan pada sepeda motor matic yang bisa Anda ikuti, agar kendaraan kesayangan Anda tetap dalam kondisi baik dan terlihat baru:
1. Pemanasan mesin setiap hari
Pemanasan mesin motor setiap hari adalah salah satu prosedur perawatan dasar sepeda motor. Hal ini penting untuk memastikan oli mesin dapat melumasi seluruh bagian mesin dengan baik sebelum digunakan.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Motor Matic yang Cocok Buat Nongkrong, Stylish Abis!
BACA JUGA:Mau Tahu Harga Motor Matic Yamaha? Baca Dulu, Baru Putuskan!
Artinya mesin siap digunakan dan kinerjanya optimal. Anda dapat memanaskan mesin sepeda motor selama kurang lebih 5 hingga 10 menit setiap pagi, baik Anda berencana untuk berkendara atau tidak.
2. Ganti oli secara berkala
Oli merupakan elemen penting untuk kelancaran pengoperasian mesin. Tanpa adanya oli, gesekan antar bagian mesin dapat menyebabkan kerusakan serius.
Oleh karena itu, gantilah oli sepeda motor Anda secara rutin sesuai jadwal yang dianjurkan.
BACA JUGA:Rekomendasi Motor Matic Vespa Murah, Harga Mulai Rp 20 Jutaan
BACA JUGA:Motor Matic Bekas All New Honda BeAT yang Murah Banget: Pilihan Terbaik!
Umumnya oli sepeda motor matic perlu diganti setiap 2.000 hingga 3.000 km. Penggantian oli secara teratur menjaga mesin tetap dingin, mencegah keausan, dan menjaga sepeda motor tetap nyaman.
3. Periksa V-belt dan puli motor
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: