Honda BeAT, Honda Scoopy, dan Honda Genio Jadi Merk Motor Bekas yang Paling Banyak Diincar

Honda BeAT, Honda Scoopy, dan Honda Genio Jadi Merk Motor Bekas yang Paling Banyak Diincar

Keunggulan dari sepeda motor matic Honda BeAT dan Honda Scoopy serta Honda Genio yang membuatnya laris walaupun berupa motor bekas.-Fahma Ardiana-

Honda Scoopy tampil dengan desain yang modern dan segar dengan lampu depan LED berbentuk bulat yang terlihat elegan dan futuristik.

2. Fitur Teknis 

Honda Scoopy dilengkapi dengan fitur teknis canggih seperti Honda Smart Key yang memungkinkan pengendara membuka dan menutup sepeda motor tanpa menggunakan kunci fisik.

3. Irit BBM

Konsumsi bahan bakar sepeda motor matic Honda Scoopy hingga 59 km/l.

4. Bagasi

Honda Scoopy mempunyai kapasitas bagasi 15,4 liter.

5. Dimensi

Dimensi sepeda motor Honda Scoopy adalah panjang 1864 mm, lebar 683 mm, tinggi 1075 mm sehingga kecil dan ringan.

Keunggulan Honda Genio

Sepeda motor matic Honda Genio ini memiliki beberapa keunggulan yang menonjol karena teknologinya yang canggih, keunggulan tersebut diantaranya:

1. Ringan 

Bobot Honda Genio hanya sekitar 89 kg, lebih ringan dibandingkan Honda Scoopy yang bobotnya mencapai 100 kg. Dimensi eksternal yang ramping memudahkan pengemudi melewati lalu lintas.

2. Efisiensi Bahan Bakar

Honda Genio menggunakan mesin SOHC eSP 110cc 4 tak yang irit bahan bakar.

3. Kenyamanan Honda Genio

dilengkapi sasis dengan teknologi eSAF (Enhanced Smart Architecture Frame) untuk kemudahan pengendalian. Bentuk jok, stang, dan pijakan kaki juga didesain dengan mengutamakan kenyamanan.

Itulah keunggulan dari sepeda motor matic Honda BeAT, Honda Scoopy, dan Honda Genio yang membuatnya laris walaupun berupa motor bekas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: