6 Keunggulan Menarik Motor Matic Yamaha Tricity 300, Dibekali Kunci Rem Belakang

6 Keunggulan Menarik Motor Matic Yamaha Tricity 300, Dibekali Kunci Rem Belakang

Informasi mengenai keunggulan motor matic Yamaha Tricity 300.-Yamaha Motor Jepang-

BACA JUGA:Rincian Biaya Ganti Accu Motor Matic Sesuai dengan Merknya

Keluasan ruang penyimpanan ini bahkan dapat menampung dua helm full face, tas bisnis, jaket, dan perlengkapan lainnya.

Uniknya, bagasi motor Yamaha Tricity 300 ini juga dilengkapi dengan lampu LED mini yang berguna untuk memberikan penerangan saat berada di ruangan minim pencahayaan.

5. Kunci Rem Belakang

Selain itu, motor matic ini juga dilengkapi dengan kunci rem belakang sebagai keamanan tambahan bagi kendaraan, terutama ketika motor Yamaha Tricity 300 berhenti atau sedang parkir.

BACA JUGA:Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk Dikendarai Perempuan, Dijamin Nyaman dan Stylish

BACA JUGA:Bagian Motor Matic yang Perlu Rutin di Tune Up

Dengan kunci rem belakang, motor akan tercegah bergerak sendiri saat parkir di permukaan miring atau tidak rata.

Saat berhenti di lampu merah atau terjebak macet, motor pun tetap dalam posisi stabil tanpa pengendara perlu menekan rem terus menerus.

Fitur kunci rem belakang ini penting untuk motor Yamaha Tricity 300 dengan bobot yang lebih besar, guna mencegah kerusakan. 

6. Smart Key

Terakhir, motor Yamaha Tricity 300 unggul dalam hal pengoperasian secara praktis tanpa menggunakan kunci fisik.

BACA JUGA:Perbedaan Tune Up dengan Service yang Harus Pengguna Motor Matic Pahami

BACA JUGA:Ban Belakang Motor Matic Lebih Cepat Gundul, Mitos atau Fakta?

Motor keluaran Yamaha ini telah dibekali smart key sebagai fitur utama untuk mengunci/membuka kunci motor, menghidupkan/mematikan mesin, dan membuka kunci tangki bahan bakar.

Pengendara cukup menekan tombol pada smart key dan memanfaatkan knop kontak untuk mengoperasikan motor sesuai keperluan.

Dengan fitur ini, pengendara tidak perlu khawatir akan terjadinya kunci hilang atau lupa keberadaan kunci.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: