Produk Buatan Lokal, Motor Listrik Vision.ev Hanya Butuh 30 Menit untuk Isi Daya yang Cukup

Produk Buatan Lokal, Motor Listrik Vision.ev Hanya Butuh 30 Menit untuk Isi Daya yang Cukup

Motor listrik Vision.ev buatan lokal.-Instagram @imoto_indonesia-

Berkaitan dengan pengeremannya, motor ini menggunakan rem cakram sebagai sistem pengendalian yang optimal untuk rem depan dan belakang.

Fitur yang Ditawarkan

Motor listrik Vision.ev dibekali dengan kecanggihan fiturnya yang menarik, seperti layar dashboard digital, lampu LED, remote keyless, USB port, dan konektivitas aplikasi.

BACA JUGA:Mantap Nih! Bisa Ngebut Tanpa Suara dengan Motor Listrik Sport Rakata NX8

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Motor Listrik Murah untuk Anak Kost, Dijamin Keuangan Tetap Aman

Meskipun hadir dengan penuh keunggulan, Vision.ev belum dipasarkan secara luas di seluruh Indonesia.

Sepeda motor ini baru diedarkan di beberapa kota Indonesia, sehingga jaringan after salesnya masih terbatas.

Adapun harga resminya juga belum dijabarkan dengan detail. Namun, telah dipastikan bahwa harga motor listrik ini akan bervariasi menyesuaikan paket yang ditawarkan.

Tertarik? Motor listrik Vision.ev menjadi pilihan yang tepat untuk berbagai perjalanan. Anda tidak perlu khawatir terhadap daya tahan baterai, bahkan bila digunakan untuk jarak jauh. (fam/*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: