Ciri-ciri Shock Breaker Sepeda Motor Matic yang Sudah Harus Segera Diganti
Beberapa ciri yang perlu diperhatikan untuk mengetahui kondisi shock breaker sepeda motor matic yang sudah harus diganti.-Fahma Ardiana-
5. Kerusakan Fisik
Rusaknya shock breaker dapat ditandai dengan kerusakan fisik seperti lapisan krom terkelupas, shockbreaker bengkok, retak, dan pegas putus.
BACA JUGA:Tips Meningkatkan Efisiensi BBM pada Motor Matic
BACA JUGA:Ciri-ciri Motor Matic Akan Kehabisan Oli Gardan
Kerusakan ini dapat disebabkan oleh benturan, karat, atau penggunaan berlebihan.
Penyebab Shock Breaker Motor Matic Bermasalah
Penyebab dan pemicu ketidakstabilan shock breaker sepeda motor matic ada banyak sekali. Usia, kualitas peredam kejut, kondisi jalan dan kurangnya perawatan menjadi sorotan.
Memahami penyebab masalah ini dapat membantu pengemudi mengambil tindakan proaktif untuk menjaga keandalan dan keamanan shock breaker. Beberapa faktor yang dapat merusak shockbreaker motor matic adalah :
1. Masa Pakai
Shock breaker sepeda motor matic memiliki masa pakai yang terbatas, biasanya 2 hingga 5 tahun, tergantung pada frekuensi dan intensitas penggunaan sepeda motor matic.
BACA JUGA:Hal yang Menyebabkan Gear Motor Matic Berubah Warna Menjadi Putih
BACA JUGA:Irit Hingga 46 Km/Liter, Ini Spesifikasi dan Keunggulan Motor Matic Honda Air Blade 125 Terbaru
Semakin sering Anda menggunakan sepeda motor matic, maka shock breaker akan semakin cepat aus dan rusak.
2. Kualitas Shock Breaker
Penggunaan shock breaker yang kualitasnya buruk atau shockbreaker yang tidak memenuhi spesifikasi sepeda motor matic dapat meningkatkan resiko kerusakan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: