6 Keunggulan Motor Listrik Niu UQi GT, Dilengkapi Sistem Pencahayaan Ikonik 360 Derajat

6 Keunggulan Motor Listrik Niu UQi GT, Dilengkapi Sistem Pencahayaan Ikonik 360 Derajat

Keunggulan motor listrik Niu UQi GT.-Niu-

BACA JUGA:6 Keunggulan Motor Listrik Aidea AA Cargo Roda Tiga, Pengendaraan Nyaman di Segala Kondisi Cuaca

BACA JUGA:5 Fitur Motor Listrik Aidea AA Cargo yang Modern, Unik dengan Tuas Parkir di Bagian Dashboard

Dengan adanya sistem proteksi BMS ini, baterai pada motor listrik Niu UQi GT telah teruji dan terjamin keamanannya, sehingga memungkinkan umur pakai baterai lebih panjang.

3. Terintegrasi dengan Aplikasi di Smartphone

Keunggulan lainnya pada motor listrik Niu UQi GT ini adalah dapat terintegrasi dengan aplikasi Niu di smartphone melalui konektivitas bluetooth.

Dengan terhubungnya motor listrik dengan aplikasi, pengendara dapat membuat pengalaman berkendara menjadi lebih mudah dan menyenangkan. 

BACA JUGA:4 Keunggulan Motor Listrik Fantic Issimo City L1, Tangguh dengan Desain Rangka yang Kokoh

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Motor Listrik Fantic Issimo City L1 Lengkap, Bisa Melintas di Berbagai Medan

Pasalnya, pengendara motor Niu UQi GT dapat mengontrol kendaraan dalam jarak jauh, seperti mematikan dan menghidupkan mesin, mengunci kendaraan, atau mencari lokasi parkir dengan fitur alarm.

Motor listrik ini juga dilengkapi dengan sensor anti-maling, sehingga saat kendaraan hilang atau dicuri, pengendara dapat memantau posisi motor secara real time melalui aplikasi tersebut.

Selain itu, aplikasi Niu juga menyediakan dukungan purna jual yang memudahkan pengendara dalam mendapatkan layanan service, garansi, suku cadang, ataupun lainnya secara mudah hanya dengan satu klik.

4. Dirancangnya Sensor Gerak 6 Sumbu

Niu UQi GT dikembangkan dengan sistem peringatan yang cerdas melalui sensor gerak enam sumbu pada seluruh body kendaraan tersebut.


Niu UQi GT.-Niu-

BACA JUGA:5 Keunggulan Motor Listrik Fantic Issimo City L3, Bisa Nyala Tanpa Kunci

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: