5 Rekomendasi Motor Matic Murah yang Cocok Dikendarai Perempuan, Girly Abis!
Memilih kendaraan bermotor yang tepat bagi perempuan tidak hanya cukup dengan mempertimbangkan faktor harga-Indah Citra-
BACA JUGA:Cocok untuk Touring ! Inilah Rekomendasi Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Jauh
2. Yamaha Mio S
Pada rekomendasi kendaraan motor matic yang kedua ini adalah Yamaha Mio S adalah pilihan lain yang tidak kalah menarik. Skuter matik ini dirancang dengan fitur-fitur canggih seperti lampu LED dan speedometer digital.
Dengan adanya mesin 125 cc, Yamaha Mio S menawarkan performa yang cukup bertenaga namun tetap irit bahan bakar.
Kelebihan:
- Fitur canggih seperti lampu LED
- Mesin 125 cc yang bertenaga
- Mudah dikendalikan
BACA JUGA:Kupas Performa yang Lebih Tangguh: Motor Listrik Zeeho AE6 dan Zeeho AE8 dalam Rincian Spesifikasi
3. Suzuki Address
Untuk rekomendasi motor matic yang ketiga ini pun adalah motor Suzuki Address dikenal sebagai motor yang irit dan memiliki bagasi luas. Motor ini dilengkapi dengan mesin 113 cc yang efisien dan memiliki desain yang simpel namun elegan.
Suzuki Address juga menawarkan kenyamanan berkendara dengan jok yang empuk dan posisi berkendara yang nyaman.
Kelebihan:
- Bagasi luas
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: