Motor Listrik Niu MQi GT Evo Ditenagai Mesin hingga 5000 Watt, Intip Spesifikasi Lengkapnya!

Motor Listrik Niu MQi GT Evo Ditenagai Mesin hingga 5000 Watt, Intip Spesifikasi Lengkapnya!

Spesifikasi motor listrik Niu MQi GT Evo.-scooter.co-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Motor listrik Niu MQi GT Evo hadir dengan keunggulan dalam berbagai aspek, mulai dari tampilan desain hingga speknya.

Menilik tampilannya, motor listrik Niu MQi GT Evo memiliki body ramping dan minimalis. Bagian headlamp terpasang di bagian depan motor dengan bentuk membulat.

Walaupun desainnya terkesan simple, tetapi motor listrik ini tampil sangat trendy dan stylish.

Niu MQi GT Evo sangat cocok digunakan bagi semua kalangan, baik laki-laki maupun perempuan.

BACA JUGA:Kupas Spesifikasi Motor Listrik United TX1800, Menawarkan Fast Charging Hanya dalam 1 Jam!

BACA JUGA:Adu Spek Motor Listrik GT Sporty vs GT Unity: dengan Jangkauan yang Sama, Mending Mana?

Di sisi lain, motor listrik Niu MQi GT Evo juga dirancang dengan keunggulan spek yang jarang dimiliki motor lainnya.

Lantas, bagaimana detail spek motor listrik Niu MQi GT Evo? Simak informasi lengkapnya berikut ini.

Detail Spek Motor Listrik Niu MQi GT Evo

Motor Niu MQi GT Evo memiliki ukuran panjang 1949 mm dengan tinggi kursi 816 mm.

BACA JUGA:Motor Listrik GT Sporty Hadir dengan 3 Varian Warna yang Memikat, Cek Pilihannya!

BACA JUGA:Punya Sandaran Kecil, Performa Motor Listrik GT Aero Tangguh dengan Daya Angkut 175 Kg

Secara spesifikasi, motor listrik ini ditenagai oleh mesin dengan daya 5000W.

Dalam pengoperasiannya, Niu MQi GT Evo didukung dengan penggunaan baterai Lithium berkapasitas 72V.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: