2 Cara Mengecas Motor Listrik Alva, Panduan Pengisian Daya yang Benar

2 Cara Mengecas Motor Listrik Alva, Panduan Pengisian Daya yang Benar

Cara mengecas motor listrik Alva.-Alva Motor-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Penerapan cara mengecas motor listrik Alva harus dilakukan dengan benar, terlebih bila Anda masih pemula.

Pasalnya, pengecasan berkaitan langsung dengan baterai yang berperan sebagai sumber energi utama motor listrik.

Jika pengecasan tidak dilakukan dengan benar, maka akan berdampak kerusakan pada kondisi baterai.

Bila terjadi demikian, umur pemakaian baterai motor listrik cenderung tidak tahan lama dan perlu dilakukan penggantian.

BACA JUGA:Keren! Motor Listrik Rakata S9 Punya Desain Cantik dan Cocok Buat Cewe

BACA JUGA:Yuk Perhatikan! 6 Cara Melakukan Perawatan Timing Pulley pada Motor Listrik

Untuk itu, sebagai pemilik motor listrik Alva, setidaknya paham terhadap tips dan cara-cara untuk mengisi daya secara tepat.

Cara Mengecas Motor Listrik Alva

Terdapat dua cara mengecas motor listrik Alva yang perlu diketahui dengan baik. Berikut penjelasan lebih lanjut.

1. Pengecasan Langsung di Sepeda Motor Listrik

Pengecasan secara langsung pada motor listrik Alva dapat dipraktikkan dengan tata cara sebagai berikut.

BACA JUGA:Perlu Tahu! 4 Penyebab Kerusakan Bearing pada Motor Listrik BLDC

BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Bearing Dinamo atau Motor Listrik BLDC yang Rusak

1. Siapkan charger motor listrik Alva.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: