Perhatikan! Inilah 4 Cara Melihat Helm SNI untuk Menemani Berkendara Motor Listrik

Perhatikan! Inilah 4 Cara Melihat Helm SNI untuk Menemani Berkendara Motor Listrik

Penggunaan helm menjadi salah satu hal yang sangat penting bagi para pengemudi kendaraan motor termasuk motor listrik-Indah Citra-

Karena dengan menggunakan bahan dan juga alat yang berkualitas sehingga bisa membuatnya memiliki standar SNI tidak akan dijual dengan harga yang terlalu rendah atau pun turun.

2. Mengecek Bagian Tali

Hal yang kedua dalam mengecek standar SNI pada helm yang bisa digunakan saat mengendari kendaraan motor listrik ini pun adalah dengan mengecek pada bagian talinya.

BACA JUGA:Rekomendasi Motor Listrik untuk Kuliah, Tampil Modern dengan Pilihan Warna Menarik

BACA JUGA:Jangan Abaikan! Kenali Ciri-ciri Motor Listrik yang Mengalami Overheating

Anda bisa melihat pada bagian tali, apakah bagian tersebut hanya ditempel dengan menggunakan paku tanpa adanya braket. Karena hal ini pun menjadi salah satu penanda bahwa helm tersebut belum memiliki standar SNI.

Dan jangan lupa untuk mengecek bagian soket atau bagian yang tertempel pada bahu, kalau bahan tersebut terbuat dari plastik akan sangat direkomendasikan untuk Anda mencari helm yang lain.

Karena adanya kenayaman pada saat menggunakan helm ini pun menjadi salah satu poin penting.

3. Melihat Logo yang Tertera

Hal yang ketiga dalam melihat standar SNI helm yang bisa digunakan pada saat berkendara menggunakan motor listrik ini adalah dengan melihat logo yang tertera.

BACA JUGA:Perhatikan! Inilah 8 Tips Untuk Meningkatkan Kapasitas Beban Motor Listrik

BACA JUGA:Berikut 4 Perbedaan Plat Nomor Motor Listrik yang Berbeda dari Motor Biasa, Sudah Tahu?

Pada helm yang sudah memiliki standar SNI ini pun biasanya sudah terdapat logo SNI yang tidak hanya sekedar ditempel saja, namun terletak juga pada emboss nya.

Jadi perhatikanlah dengan baik dan juga detail pada helm tersebut, dan juga waspadalah pada helm yang sudah memiliki standar SNI namun tidak memiliki emboss SNI.

Karena hal tersebut pun sudah bisa dipastikan bahwa helm tidak memiliki standar SNI yang asli atau bisa dikatakan sebagai helm dengan standar palsu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: