Banner v.2

Meski Terlihat Sama, Ini Perbedaan Agar-Agar, Pudding, dan Jelly

Meski Terlihat Sama, Ini Perbedaan Agar-Agar, Pudding, dan Jelly

Ternyata Perbedaan Agar-Agar, Pudding, dan Jelly agar Kalian Tidak Bingung-www.astrronauts.id-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID – Mungkin kalian pernah berpikir tentang apa perbedaan agar-agar, pudding, dan jelly. Banyak orang yang mengira sama.

Masing-masing memiliki perbedaan dan bahan pembuatan yang berbeda. Ada baiknya kalian mengetahui perbedaan agar-agar, pudding, dan jelly agar tidak salah membuat dessert.

Ketiga dessert ini memiliki bahan yang berbeda dan rasa yang berbeda. Bahlan tekstur dari agar-agar, puddiin, dan jelly berbeda.

Lalu apa perbedaan diantara agar-agar, puddiin, dan jelly? Berikut adalah penjelasan mengenai perbedaan ketiga dessert ini.

BACA JUGA:Legendarisnya Makanan Khas Semarang Tahu Gimbal

BACA JUGA: Kenali Makanan Khas Solo yang Wajib Kamu Coba

Agar-Agar

Berbeda dengan dua dessert lainnya. Agar-agar ini terbuat dari ekstrak rumput laut. Tetapi bentuk agar-agar yang sering kira temui di pasar adalah bubuk.

Contoh beberapa merk agar-agar adalah Swallow Globe dan Agarasa. Untuk cara pembuatan agar-agar harus dilarutkan terlebih dahulu dengan air.

Setelah dilarutkan dengan air yang pas. Berikutnya adalah dipanaskan hingga mendidih, lalu tuangkan ke dalam cetakan sesuai dengan bentuk keinginan kalian.

Jika dalam segi tekstur, agar-agar memiliki tekstur yang lebih padat, halus, berair, dan garing. Agar-agar dapat diolah dan bisa langsung dimakan.

BACA JUGA:Berburu Makanan Di Food Street PIK, Kawasan Kuliner PIK Terlengkap

BACA JUGA:Mengenal Nasi Bogana Khas Cirebon, Makanan Favorit R.A Kartini

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: