Dewi Perssik Dituding Cewek Gampangan
Dewi Perssik -Foto Instagram -
BACA JUGA:Kapolsek Sumpiuh ke Pedagang Miras: Tolong Berhenti, Pedagang: Cari Kerja Susah Pak
"Cewek gampangan itu belum waktunya menikah hamil dahulu," kata Dewi Perssik, baru-baru ini.
Pemilik julukan goyang gergaji ini menegaskan bahwa dirinya tidak pernah hamil di luar nikah. "Kalau hamil duluan (sebelum nikah) baru itu murahan, kalau dinikahi itu baru kita (wanita) berharga," ujarnya.
BACA JUGA:Sudah Operasi Ganti Kelamin, Permohonan Ganti Identitas Kelamin Icha Warga Karanglewas Ditolak MA
Pernyataan keras Dewi Perssik ini pun diduga ditujukan untuk Lesti Kejora. Pasalnya, hujatan tersebut muncul setelah dia membahas kasus KDRT Lesti. Adapun Lesti Kejora sempat menghebohkan publik yang mengaku sudah hamil 5 bulan setelah menggelar pernikahan secara besar-besaran.
BACA JUGA:Ini Daftar 23 Merk Obat Batuk Sirup Masih Aman
Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat ini beralasan sudah menikah siri terlebih dahulu pada awal 2021. Sementara itu, Lesti resmi dinikahi secara negara oleh Rizky Billar pada Agustus 2021. (mcr31/jpnn)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
