BACA JUGA:Apa Itu Anxiety Disorder? Penyakit Mental yang Berbahaya
BACA JUGA:5 Jenis Gangguan Mental yang Harus Kamu Ketahui
Dengan memahami pentingnya vakum dari media sosial bagi kesehatan mental, kita dapat mengambil langkah-langkah untuk menciptakan keseimbangan yang lebih sehat dalam penggunaan media sosial kita.
Meskipun media sosial memiliki peran yang penting dalam kehidupan modern, mengambil waktu untuk beristirahat dari paparan yang berlebihan dapat membantu menjaga kesehatan mental kita dengan lebih baik. Untuk itu, ada alasan vakum media sosial penting bagi kesehatan mental. (dda)