Tips Merawat Wajah Sesuai dengan Kondisi Kulit

Jumat 08-03-2024,20:00 WIB
Reporter : Indah Citra
Editor : Mahdi Sulistyadi

Jika Anda menggunakan toner dalam rutinitas perawatan kulit wajah aplikasikan toner setelah membersihkan wajah dan sebelum menggunakan serum. 

Toners dapat membantu menyeimbangkan pH kulit dan meningkatkan penyerapan serum.

4. Aplikasikan Serum dengan Lembut

Tuangkan beberapa tetes serum ke telapak tangan dan pijat lembut serum ke seluruh wajah dan leher dengan gerakan melingkar. 

Hindari menggosok serum terlalu keras atau menarik kulit, karena hal ini dapat menyebabkan iritasi.

BACA JUGA:6 Cara Efektif Menghilangkan Bekas Jerawat Hitam di Wajah

BACA JUGA:Inilah Pentingnya Penggunaan Mouisterizer untuk Kulit Wajah

5. Pat Pat

Setelah mengaplikasikan serum, gunakan ujung jari kamu untuk mengetuk-ngetukkan lembut wajah. 

Teknik ini membantu meningkatkan penyerapan serum ke dalam kulit dan merangsang sirkulasi darah.

6. Teruskan dengan Produk Perawatan Kulit Lainnya

Setelah serum diserap sepenuhnya oleh kulit, kamu bisa melanjutkan dengan langkah-langkah perawatan kulit lainnya seperti pelembap atau krim mata. 

Pastikan untuk menunggu beberapa menit antara penggunaan serum dan produk perawatan kulit lainnya untuk memungkinkan serum diserap sepenuhnya.

BACA JUGA:Tips Penting untuk Menjaga Kesehatan Kulit Wajah

BACA JUGA:Tetap Tampil Cantik, Inilah 10 Tips Merawat Wajah Saat Hamil

7. Gunakan Serum Pagi dan Malam

Kategori :