Juru Parkir Diusulkan Miliki Asuransi Sesuai Risiko Pekerjaan

Rabu 31-01-2024,16:56 WIB
Reporter : Fijri Rahmawati
Editor : Laily Media Yuliana

"Mengenai anggaran asuransi juru parkir, nanti dulu. Kita kaji dulu baru bahas anggarannya," tandas Imanda.

Acara Sosialisasi Penyelenggaraan Perparkiran di Kabupaten Banyumas juga dihadiri oleh Danramil beserta anggota dan Polsek dari Tambak, Sumpiuh dan Kemranjen. (fij)

Kategori :