- 1 sdm coklat bubuk
BACA JUGA:Resep Cromboloni, Kombinasi Croissant dengan Bomboloni yang Sedang Viral
BACA JUGA:Resep Cah Kangkung Saus Tiram Sederhana yang Lezat dan Menggugah Selera
Bahan white chocolatos mousse :
- 350 gr whipped Cream cair
- 150 gr white Chocolate
- 1 sdm vanilla
Cara membuat Cake Salju Chocolatos :
- Kocok putih telur sampai mengental dan kaku, tambahkan gula pasir secara bertahap, Sisihkan.
- Kemudian campur Mentega cair panas, chocolatos dan coklat bubuk, Aduk hingga rata.
- Masukkan kuning telur dan aduk hingg merata.
- Lalu masukkan susu cair, tepung terigu dan baking powder.
- Mixer semuanys hingga tercampur rata.
- Lalu masukkan 1 sendok sayur adonan putih telur dan aduk rata untuk memancing adonan.
- Tuangkan semua adonan ke sisa kocokan putih telur.
- Dan tuangkan ke 2 buah loyang dan panggang di dalam oven selama 22 menit di suhu 160.