
RADARBANYUMASDISWAY.ID-Olahan ayam termasuk bahan makanan yang bisa dimasak jadi berbagai macam hidangan, Salah satunya adalah ayam goreng madu. Cara membuatnya tentu cukup simple dengan bahan-bahan yang mudah didapatkan.
Dibawah ini adalah beberapa resep ayam goreng madu enak yang cocok jadi menu makan untuk dinikmati bersaama di rumah yang tentu enak dan menggugah selera.
1. Resep Ayam Goreng Madu Original
Bahan-bahan:
- 500 gr sayap ayam
- 1 sdt air jeruk nipis
- 2 sdm madu
- Minyak goreng secukupnya
Bahan Bumbu:
- 3 siung bawang putih
- ¼ merica bubuk
- ¾ garam
- ½ kaldu bubuk
- ¼ jintan