JAKARTA - Bhayangkara FC dipercayakan sebagai duta Indonesia dalam memperingati 60 tahun hubungan diplomatik antara Indonesia dan Jepang. Dalam memperingati hubungan kerjasama antara kedua pemerintahan itu, The Guardian --julukan Bhayangkara -- akan menjalani laga persahabatan melawan tim J Leagu, kompetisi kasta tertinggi Jepang, Tokyo FC.
Laga persahabatan tersebut rencananya akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 27 Januari mendatang. "Bhayangkara di pilih sebagai bentuk apresiasi dari kami terhadap mereka yang sukses menjuarai kompetisi musim ini," kata Wakil Ketua Umum PSSI, Joko Driyono, kemarin (22/12).
Bhayangkara FC Jamu Tokyo FC
Sabtu 23-12-2017,17:00 WIB
Kategori :