2. Daya
Selain baterai, besaran daya yang digunakan oleh kedua seri motor listrik Enine tersebut juga sebesar 2000W.
BACA JUGA:10 Fitur Canggih Motor Listrik Rakata di Indonesia, Baterai Sudah Lithium-ion
BACA JUGA:10 Kekurangan Motor Listrik Goodrich di Indonesia, Masih Banyak Solusinya!
3. Kecepatan
Namun, kecepatan pada motor listrik Enine V5 Lit lebih tinggi dibandingkan Enine T1 Lit.
Enine V5 Lit dapat melaju dengan kecepatan maksimum 75 km/jam, sedangkan kecepatan maksimum Enine T1 Lit hanya 65 km/jam.
4. Jarak Tempuh
Berbanding terbalik dengan tingkat kecepatannya, jarak tempuh motor listrik Enine T1 Lit justru lebih unggul daripada V5 Lit.
Sepeda motor listrik Enine V5 Lit hanya mampu menempuh jarak sejauh 70 km, sedangkan T1 Lit mampu menempuh 75 km dalam sekali pengisian daya.
BACA JUGA:5 Jenis Motor Listrik dengan Kapasitas Baterai Tertinggi di Indonesia, Goodrich Memimpin!
BACA JUGA:Tampil Kece dan Trendi dengan Motor Listrik City Coco M1, Cocok untuk Para Pecinta Riding Tunggal!
5. Daya Angkut
Kapasitas daya angkut, baik pada Enine V5 Lit maupun T1 Lit, sama-sama dapat menahan beban dengan berat sekitar 200 kg.
6. Jenis Ban