RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Sebelum membeli sepeda motor listrik, alangkah baiknya mengetahui tata cara kredit motor listrik terlebih dahulu.
Cara kredit motor listrik ini diperuntukkan bagi Anda yang ingin membeli motor listrik dengan menyicil.
Pada prinsipnya, kredit motor listrik tidak jauh berbeda dengan kredit motor konvensional.
Hanya saja, pada beberapa merk motor listrik tertentu, terdapat promo maupun subsidi yang ditawarkan pada saat mengajukan kredit.
BACA JUGA:Mau Beli Motor Listrik Tapi Bingung ? Perhatikan Ini Sebelum Membeli
BACA JUGA:PERLU TAHU! Komponen Motor Listrik yang Harus Sering Dicek untuk Menjaga Kinerja Agar Optimal
Dengan adanya subsidi yang diberikan saat membeli motor listrik, tentunya biaya yang dikeluarkan untuk uang muka (DP) juga tidak sebanyak saat mengajukan kredit motor konvensional.
Bahkan, beberapa dealer juga menyediakan kredit tanpa uang muka (DP).
Namun, untuk mendapatkan kredit tanpa uang muka, calon konsumen harus memenuhi kriteria yang telah ditetapkan.
Nah, apa saja kriteria calon konsumen motor listrik dan syarat yang harus disiapkan saat mengajukan kredit motor listrik? Ini informasi lengkapnya.
BACA JUGA:Ampuh! Begini Tips Mencuci Motor Listrik agar Kinclong dengan Aman
BACA JUGA:Tips Hemat Baterai Saat Berkendara Motor Listrik, Perhatikan 3 Hal Penting Ini
Persyaratan Kredit Motor Listrik
Syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi oleh calon konsumen sebelum mengajukan berkas kredit motor listrik adalah sebagai berikut.
1. Telah berusia tertentu untuk memenuhi syarat pengambilan kredit.