Tips Memilih Desain Tangga untuk Rumah Minimalis

Tips Memilih Desain Tangga untuk Rumah Minimalis

Beberapa tips memilih design tangga yang cocok untuk rumah minimalis.-Fahma Ardiana-

 

 

2. Tangga Apung

Tangga apung yang dimaksud di sini adalah tangga yang menempel pada dinding hanya salah satu sisinya saja. Tangga apung bisa terbuat dari kayu, kaca, atau logam. 

Tampilan tangga apung juga sangat minimalis dan futuristik. Namun tangga apung biasanya tidak dilengkapi dengan handrail atau pegangan tangan yang membuat desain tangga jenis ini kurang aman, terutama untuk rumah yang dihuni oleh orang lanjut usia dan anak-anak.

3. Tangga Spiral

BACA JUGA:8 Tips Membangun Rumah Desain Modern dengan Budget yang Murah

BACA JUGA:5 Ciri Rumah dengan Desain Interior Industrial yang Trendy dan Nyaman

Tangga spiral selalu cocok untuk rumah berukuran kecil karena desain tangga jenis ini hanya membutuhkan luas sekitar 1 meter persegi. Kolom tangga bisa dibuat dari baja, namun tangga bisa dibuat dari berbagai macam bahan seperti kayu, besi, dan kaca. 

Selain itu, tangga spiral tersedia dalam bentuk jadi, sehingga tidak memakan banyak waktu untuk pemasangannya. Kelemahannya adalah tangga spiral yang tersedia secara komersial biasanya terbuat dari logam dan menimbulkan banyak suara saat Anda berjalan di atasnya.

4. Tangga Lipat

Ini adalah variasi tangga yang pastinya menghemat tempat. Merupakan jenis tangga yang hanya dapat dinaikkan dan diturunkan jika ingin digunakan. 

Bila tidak digunakan, tangga dapat digulung atau dinaikkan. Cocok untuk area rumah yang sangat kecil atau area lantai dua dengan desain seperti loteng atau mezzanine.

Itulah dia beberapa tips memilih design tangga yang cocok untuk rumah minimalis. (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: