Mengenal Sosok ENTJ, Pemimpin yang Berani Ambil Risiko

Mengenal Sosok ENTJ, Pemimpin yang Berani Ambil Risiko

Karakter yang memiliki MBTI ENTJ adalah sosok pemimpin yang berani ambil risiko namun tidak peka terhadap perasaan orang lain.-Fahma Ardiana-

BACA JUGA:Mengenal Sosok ENTP, si Ekstrovert yang Doyan Berdebat

BACA JUGA:Mengenal Sosok ENFP, Si Ekstrovert yang Memiliki Jiwa Pemimpin

5. Perfeksionis

ENTJ dikenal sebagai orang yang tidak mudah puas dengan hal-hal yang telah dicapai apalagi jika tidak sesuai dengan apa yang ia rencanakan. Karena hal inilah ENTJ sering kali terlalu kritis pada orang lain bahkan pada dirinya sendiri.

6. Tegas

ENTJ dikenal dengan sikap tegas dimana ia bahkan tidak segan untuk bersikap tegas pada orang lain, tidak ragu menyampaikan kritik dan pendapatnya secara terbuka demi mencapai tujuan yang sudah ia susun. Karena ketegasan inilah ENTJ cenderung memilih menjadi pemimpin setiap ada kesempatan agar ia bisa mewujudkan rencananya.

Pekerjaan yang cocok dengan tipe kepribadian ENTJ

Karakteristik ENTJ sebagai pemimpin yang pandai memberi penilaian objektif, pekerjaan yang dinilai cocok untuk orang-orang dengan tipe kepribadian ini yaitu akuntan, hakim, pengacara, dokter, pilot, jurnalis, psikolog, kepala sekolah, manajemen sumber daya manusia (HRD), ilmuwan, dosen, penasihat keuangan, dan politikus.

Itulah dia mengenai sosok ENTJ si pemimpin yang berani ambil risiko. Apakah ini merupakan tipe MBTI kamu? (fah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: