Rekomendasi Hotel di Yogyakarta Dekat Wisata Malioboro
![Rekomendasi Hotel di Yogyakarta Dekat Wisata Malioboro](https://radarbanyumas.disway.id/upload/23e1679754adcf4ed1cabd7a190152d9.jpg)
Rekomendasi Hotel di Yogyakarta Dekat Wisata Malioboro-Pinterest-
Berikutnya ada Hotel KHAS Malioboro. Sebagai hotel yang dekat dengan Malioboro dan bisa menjadi pilihan hotel kalian ketika berwisata.
Jarak Hotel KHAS Malioboro berjarak sekitar 950 meter dari Malioboro. Hotel ini memiliki desain yang mewah di malam hari.
Dengan banyaknya lampu indah yang diletakkan diberbagai sudut Hotel KHAS Malioboro. Membuat suasana hotel ini lebh elegan.
Hotel KHAS Malioboro memiliki 3 jenis kamar yang disewakan untuk para pengunjung. Jenis kamarnya adalah deluxe room, superior room, dan Malioboro suite room.
BACA JUGA:Royal Ambarukmo Yogyakarta, Hotel Tertua Indonesia yang Telah Berdiri Ratusan Tahun
BACA JUGA:Bakmi Jawa Pak Pele, Kuliner Legendaris Yogyakarta!
Untuk harga sewa Hotel KHAS Malioboro sekitar Rp 480.000 per malamnya. Harga sew aini juga bisa berubah sewaktu-waktu.s
4. Hotel Royal Darmo Malioboro
Rekomendasi berikutnya ada Hotel Royal Darmo Malioboro. Hotel ini hanya berjarak 1 kilometer dari Malioboro.
Hotel Royal Darmo Malioboro merupakan hotel bintang empat. Kamar yang disediakan hotel ini juga cukup banyak.
Hotel Royal Darmo Malioboro juga memiliki berbagai jenis kamar. Seperti kamar superior, kamar excutive, kamar junior suite, dan kamar suite.
BACA JUGA:Rekomenadsi Hotel Dekat Stasiun Tugu Yogayakarta, Pemberhentian Kereta Api Utama di Yogyakarta
BACA JUGA:Resep Makanan Khas Yogyakarta yang Bisa Kamu Buat di Rumah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: