Segarnya Tahu Masak, Kuliner Khas Cilacap yang Menggoda!

Segarnya Tahu Masak, Kuliner Khas Cilacap yang Menggoda!

Tahu Masak Kuliner Khas Cilacap yang Menggoda!-Cookpad-

- Garam secukupnya

- Gula Merah secukupnya

BACA JUGA:Rekomendasi Kuliner Khas Thailand yang Kini Ada di Purwokerto

BACA JUGA:Rekomendasi Kuliner Murah di Purwokerto dengan Rasa Enak, Cocok di Kantong Mahasiswa

Cara Memasak Tahu Masak Cilacap

1. Panaskan air, masukkan gula merah, daun salam, dan sereh. Tambahkan garam, kecap manis, dan penyedap rasa. Koreksi rasa, lalu matikan kompor.

2. Campurkan semua bahan sambal, ulek atau blender hingga halus. Koreksi rasa.

3. Potong ketupat, tahu, kol, tauge, dan bawang merah goreng sesuai selera. Tambahkan krupuk merah.

4. Sajikan dengan menyiramkan kuah yang telah dibuat.

BACA JUGA:Empal Kupat Bu Marsih, Kuliner Legendaris Purwokerto sejak 1970

BACA JUGA:Gudeg Bu Anik Pasar Wage, Kuliner Gudeg Asli Banyumas, Cek Menu dan Harganya

Tempat Penjualan dan Kisaran Harga Tahu Masak Cilacap

Tahu Masak Cilacap dapat ditemukan di berbagai warung tradisional di Cilacap. Selain itu, Anda juga dapat memesannya melalui platform online seperti Shopee food, Grab food, dan Gofood.

Harga tahu masak biasanya berkisar antara 10.000 hingga 15.000 rupiah, membuatnya menjadi pilihan yang terjangkau untuk menikmati kelezatan kuliner khas Cilacap.

Tahu Masak Cilacap adalah perpaduan sempurna antara kelembutan tahu dan kelezatan bumbu kacang yang menggoda. Dengan berbagai komponen yang menyatu harmonis dalam satu sajian, Tahu Masak Cilacap memang layak dijuluki sebagai keajaiban rasa dari tanah Cilacap. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: