Ini Kategori Usaha yang Tersedia dalam KUR Pegadaian Syariah!

Ini Kategori Usaha yang Tersedia dalam KUR Pegadaian Syariah!

Ini Kategori Usaha yang tersedia dalam KUR Pegadaian Syariah!-Pegadaian Syariah -

RADARBANYUMAS.CO.ID - Pegadaian Syariah adalah sebuah lembaga keuangan yang memiliki peran penting dalam mendukung pertumbuhan ekonomi mikro di Indonesia. Salah satu produk unggulan yang mereka tawarkan adalah Kredit Usaha Rakyat (KUR) Pegadaian Syariah. 

KUR Pegadaian Syariah adalah bentuk pinjaman yang diberikan kepada pelaku usaha mikro dengan prinsip syariah. Prinsip syariah ini menjamin bahwa setiap transaksi dan keuntungan yang diperoleh bersifat adil dan tidak merugikan pihak lain. 

Dengan kata lain, KUR Pegadaian Syariah memberikan kesempatan kepada pelaku usaha mikro untuk berkembang tanpa riba, sesuai dengan nilai-nilai syariah yang dianut.

Syarat dan Ketentuan KUR Pegadaian Syariah

Untuk dapat mengajukan KUR Pegadaian Syariah, ada beberapa syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi. Berikut adalah syarat-syarat tersebut:

BACA JUGA: Pegadaian Syariah Cicil Kendaraan, Solusi Pembiayaan yang Islami dan Terjangkau

BACA JUGA:Begini Cara Pengajuan KUR Pegadaian Syariah!

1. Peminjam memiliki KTP

Calon peminjam harus memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku.

2. Peminjam berusia 17-65 Tahun

Peminjam harus berusia antara 17 hingga 65 tahun pada saat mengajukan pinjaman.

3. Pemijam memiliki Usaha Tetap

Peminjam harus memiliki usaha tetap yang telah berjalan minimal 6 bulan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: