Silpa 2021 BTT Rp 7 Mliar, Supangkat: Harusnya Bisa Untuk Penanganan Bencana

Silpa 2021 BTT Rp 7 Mliar, Supangkat: Harusnya Bisa Untuk Penanganan Bencana

Kondisi jembatan Gantung penghubung Karangasem dan Karangtawang Banteran Kecamatan Wangon yang rusak parah yang dilanda bencana beberapa waktu lalu. -Foto Tangkapan Layar Republik Wangon Instagram -

PURWOKERTO - Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SILPA) anggaran Belanja Tidak Terduga (BTT) tahun lalu tercatat Rp 7 miliar. 

"Tahun 2021 BTT SILPA 7 miliar. Bisa untuk penanganan bencana," kata Wakil Ketua DPRD Kabupaten Banyumas Supangkat. 

Supangkat, sangat menyayangkan besaran SILPA tersebut.

Itu menurutnya, jadi indikator nyata adanya perencanaan yang kurang matang. 

"Banyak bencana dan masalah, dan BTT SILPA Rp 7 miliar itu aneh," jelas dia. 

Lanjut, penanganan genangan dan banjir ia sebut bisa menggunakan anggaran BTT. (aam)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: