Bencana Tanah Bergerak di Rembang, Ladang Milik Warga Rusak dan Pohon Besar Tumbang

Bencana Tanah Bergerak di Rembang, Ladang Milik Warga Rusak dan Pohon Besar Tumbang

Tim BPBD Kabupaten Purbalingga tengah melakukan Assesment di lokasi bencana.-BPBD Purbalingga untuk Radarmas-

Dia menjelaskan, Tim BPBD Kabupaten Purbalingga sudah melakukan Assesment. Hasilnya diarahkan,agar lubang rekahan ditutup dan membuat saluran drainase yang baik.

Warga agar berkerja bakti membuka kembali saluran parit yang tertutup tanah. Serta, membuat crucuk penahan yang lebih dalam. Disebutkan, masih berpotensi terjadi gerakan ranah selama musim hujan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: