Lengkap Banget! 10 Daftar Harga Motor Matic Honda di Tahun 2025

Lengkap Banget! 10 Daftar Harga Motor Matic Honda di Tahun 2025

Lengkap Banget! 10 Daftar Harga Motor Matic Honda di Tahun 2025-Pinterest -

Dengan mesin 109,5 cc dan tampilan maskulin, BeAT Street cocok bagi pengendara yang mencari motor dengan gaya lebih berani.

Keunggulan Honda BeAT Street:

  • Desain rugged dan sporty
  • Fitur eSP untuk efisiensi bahan bakar lebih baik
  • Bagasi luas dengan kapasitas 12 liter

Harga Honda BeAT Street 2025:

  • Honda BeAT Street: Rp19.400.000

3. Honda Genio

Motor matic Honda Genio menawarkan desain retro dengan sentuhan modern yang sangat cocok bagi anak muda.

Dengan mesin 110 cc dan sistem PGM-FI untuk efisiensi bahan bakar, Genio menjadi pilihan motor matic yang stylish dan praktis.

BACA JUGA:3 Top Motor Matic Murah 2025 yang Irit BBM, Yamaha Mio M3 Masih Jadi Favorit

BACA JUGA:5 Motor Matic Murah dengan Bobot Ringan

Keunggulan Honda Genio:

  • Desain retro yang trendi
  • Efisiensi bahan bakar tinggi
  • Panel meter digital dan lampu LED

Harga Honda Genio 2025:

  • Genio CBS: Rp19.675.000
  • Genio CBS-ISS: Rp20.295.000

4. Honda Scoopy

Dengan desain ikonik yang mengusung gaya retro, Honda Scoopy sangat populer di kalangan generasi muda. 

Ditenagai mesin 110 cc, motor matic Honda Scoopy menggabungkan tampilan fashionable dengan teknologi canggih.

BACA JUGA:5 Motor Bebek Murah dengan Bobot Ringan

BACA JUGA:Inilah Pelopor Motor Bebek Murah di Indonesia yang Sekarang Harganya di Bawah 1 Juta

Keunggulan Honda Scoopy:

  • Desain retro yang stylish
  • Fitur canggih seperti Smart Key System dan USB charger
  • Efisiensi bahan bakar yang baik

Harga Honda Scoopy 2025:

  • Scoopy Fashion: Rp22.525.000
  • Scoopy Energetic: Rp22.525.000
  • Scoopy Prestige: Rp23.330.000
  • Scoopy Stylish: Rp23.330.000

5. Honda Vario 125

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: