Wacana Libur Sekolah Sebulan Ramadan Ditanggapi Beragam
Siswa sekolah di Purbalingga saat mengikuti kegiatan belajar mengajar.-Dok Amarullah Nurcahyo/Radarmas-
"Prinsipnya kita menerima tapi ada perencanaan yang jelas," ujarnya.
Kepala Dindikbud Kabupaten Purbalingga Tri Gunawan Setyadi mengungkapkan, pihaknya belum menerima kepastian keputusan libur sebulan itu. Hanya saja, jika ditetapkan libur harus ada petunjuk jelas dan kegiatan yang dilakukan harus bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: