Spesifikasi Motor Matic Vespa 946 Dior yang Unik dan Mewah

Mengenai spesifikasi motor matic Vespa 946 Christian Dior 2022 yang merupakan sepeda motor spesial yang hanya ada 946 unit di seluruh dunia.-Fahma Ardiana-
RADARBANYUMAS.CO.ID - Dengan motto “The Birth of a New Icon”, sepeda motor matic Vespa 946 Dior adalah salah satu contoh sempurna perpaduan antara keunikan dan kemewahan.
Vespa, brand sepeda motor yang selalu mengedepankan nilai eksklusivitas dalam dunia otomotif, berkolaborasi dengan Dior yang selalu mengedepankan nilai kemewahan dalam desainnya.
Hasilnya adalah Vespa 946 Christian Dior, simbol Vespa generasi terbaru yang unik, mewah, dan futuristik. Lalu apa saja spesifikasi, performa dan fitur varian sepeda motor matic Vespa premium ini?
spesifikasi Motor Matic Vespa Dior
Simak ulasan spesifikasi sepeda motor matic Vespa Dior 946 berikut ini. Sebagai simbol kemewahan dan identitas eksklusif, Vespa 946 Dior India ditenagai mesin 4 katup, berpendingin udara, satu silinder, berkapasitas 150 cm3.
BACA JUGA:Daftar Motor Matic Vespa yang Harganya Cuma 20 Jutaan Saja
BACA JUGA:Motor Listrik Exotic Sprinter Prime Dengan Desain Mirip Vespa, Dibanderol dengan Harga 9 Jutaan
Dilengkapi dengan sistem injeksi bahan bakar dan transmisi CVT, mesin ini menawarkan efisiensi irit dan kenyamanan berkendara. Tenaga maksimum yang dihasilkan sebesar 12,9 hp dan torsi maksimumnya mencapai 12,8 Nm pada 6.500 rpm.
- Spesifikasi Vespa Dior 946
Berikut spesifikasi yang dimiliki Vespa Dior 946:
1. Tipe Mesin = 1 Silinder, SOHC, 4 katup, air cooled
BACA JUGA:Motor Matic Vespa Sprint Punya Nisa Sabyan yang Viral: Review Lengkap!
BACA JUGA:Motor Matic Mirip Vespa yang Harganya Lebih Murah dari Honda Beat: Wangye Filo 2024
2. Kapasitas = 150 cc
3. Sistem Bahan Bakar = fuel injection
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: