Cara Efektif Menyetel Shockbreaker Motor Matic

Cara Efektif Menyetel Shockbreaker Motor Matic

Mengenai cara untuk menyetel shockbreaker yang efektif dan mudah untuk menjaga fungsi suspensi sepeda motor matic.-Fahma Ardiana-

RADARBANYUMAS.CO.ID - Penyetelan shockbreaker motor matic yang tidak tepat, dapat mempengaruhi performa motor matic, dan menyebabkan suspensi tidak dapat tampil maksimal.

Hal ini menyebabkan pengemudi sepeda motor matic merasa tidak nyaman saat berkendara. Oleh karena itu, penting untuk menyetel shockbreaker sepeda motor matic yang tepat untuk meningkatkan pengalaman berkendara Anda. 

Sangat penting untuk memperhatikan langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk menyetel shock breaker dengan benar.

Mulai dari memahami apa itu shock breaker, menyesuaikan pengaturan rebound, hingga mendokumentasikan perubahan shock breaker yang tepat untuk sepeda motor matic Anda.

BACA JUGA:Knalpot Motor Matic Sudah Berkarat ? Simak Cara Menghilangkan Karat pada Knalpot Motor Matic Berikut

BACA JUGA:Pilihan Kredit dan Simulasi Cicilan Motor Matic Honda Beat Sporty CBS 2024 yang Wajib di Pahami Calon Pembeli

Pengaturan shockbreaker memegang peranan yang sangat penting dalam kenyamanan berkendara.

Dengan pengaturan yang tepat, pengemudi sepeda motor matic bisa merasakan sensasi mulus saat berkendara di medan tidak rata atau berlubang.

Namun, jika pengaturannya salah, shock breaker bisa menjadi terlalu keras atau terlalu lunak, sehingga menyebabkan pengendaraan tidak stabil.

Di sini akan membahas mengenai cara untuk menyetel shockbreaker yang efektif dan mudah untuk menjaga fungsi suspensi sepeda motor matic.

Langkah-Langkah Penyetelan Shockbreaker Motor Matic

Langkah-langkah penyetelan shockbreaker motor matic antara lain adalah penyetelan kekakuan atau kelembutan suspensi. Ini merupakan langkah penting untuk memaksimalkan kenyamanan dan handling saat berkendara. 

1. Perhatikan Kompresi dan Rebound

Proses ini melibatkan dua aspek utama, yait kompresi dan rebound. Kompresi adalah sejauh mana shock breaker sepeda motor matic menyerap benturan ketika dikompresi, misalnya saat mengerem atau menabrak rintangan.

BACA JUGA:Bayar Rp900 Ribu per Bulan, Kredit Motor Matic Honda Beat Sporty Deluxe Smartkey Tawarkan Tenor hingga 3 Tahun

BACA JUGA:Spesifikasi Motor Matic Honda PCX 160 Terpilih Menjadi Motor Operasional Tim Repsol Honda di MotoGP Mandalika!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: