Baru Rilis! Inilah 5 Keunggulan Motor Matic Honda Spacy 125, Beda 180 Derajat dari Versi Lama

Baru Rilis! Inilah 5 Keunggulan Motor Matic Honda Spacy 125, Beda 180 Derajat dari Versi Lama

Mengupas keunggulan motor matic Honda Spacy 125 terbaru 2024.-Wuyang Honda-

RADARBANYUMAS.CO.ID - Keunggulan motor matic Honda Spacy 125 menawarkan transformasi menarik, mulai dari desain hingga performa mesin.

Motor matic Honda Spacy 125 ini dirancang dengan perubahan bentuk 180 derajat dari motor Spacy keluaran sebelumnya.

Motor matic yang dirilis Wuyang Honda terbaru tahun 2024 ini hadir dengan tampilan ala retronya yang mengesankan.

Jika motor Honda Spacy versi lama memiliki bentuk body yang sporty, berbeda dengan Honda Spacy 125 ini justru tampil ala Vespa.

BACA JUGA:Tips Merawat Motor Matic Yamaha Mio yang Harus Dipahami

BACA JUGA:Bingung Pilih Antara Honda PCX dan Honda ADV ? Simak Dulu Perbandingan Kedua Motor Matic Bongsor Tersebut

Dengan bodynya yang membulat dan kombinasi elemen lampu bundarnya yang klasik, Honda Spacy 125 menawarkan pengalaman berkendara dengan sensasi baru.

Berikut terdapat lima keunggulan yang dimiliki motor matic Honda Spacy 125 demi pengendaraan lebih nyaman.

1. Idling Stop System (ISS)

Teknologi ISS merupakan fitur canggih yang dikembangkan untuk meningkatkan efisiensi bahan bakar.

BACA JUGA:Mau Motor Matic Klasik ? Inilah Rekomendasi Model Motor Matic Vespa Paling Cocok untuk Pemula

BACA JUGA:Hal yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Membeli Motor Matic Yamaha Lexi

Dengan dibekalinya ISS, mesin Honda Spacy 125 dapat mati secara otomatis saat motor berhenti sejenak, misalnya ketika terjebak macet atau berhenti di lampu merah.

Saat pengendara memutar tuas gas kembali, mesin motor akan kembali menyala. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: