4 Motor Matic Murah yang Sudah Menggunakan Ban Besar

4 Motor Matic Murah yang Sudah Menggunakan Ban Besar

Penggunaan ban besar pada motor matic memberikan kenyamanan dan stabilitas lebih saat berkendara-Indah Citra-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Penggunaan ban besar pada motor matic memberikan kenyamanan dan stabilitas lebih saat berkendara, terutama ketika melewati jalanan yang tidak rata. 

Selain itu, motor dengan ban besar juga terlihat lebih gagah dan keren. Bagi Anda yang mencari motor matic murah namun sudah menggunakan ban besar.

Dan bberikut ini merupakan 4 pilihan yang bisa dipertimbangkan untuk bisa Anda miliki:

BACA JUGA:5 Daftar Harga Motor Sport yang Pas Buat Pamer di Kondangan, Biar Mantan Ngelirik Lagi!

BACA JUGA:Mau Nonton Dieng Culture Festival 2024? inilah Daftar Motor Listrik yang Kuat di Tanjakan

1. Honda Vario 125

Honda Vario 125 dikenal sebagai salah satu motor matic dengan desain modern dan sporty yang sudah dilengkapi dengan ban besar. 

Menggunakan ban tubeless dengan ukuran 90/80 di bagian depan dan 100/80 di bagian belakang, Vario 125 memberikan kenyamanan dan stabilitas yang lebih baik saat berkendara, terutama di jalanan yang berliku atau tidak rata. 

Selain itu, Vario 125 juga dilengkapi dengan mesin 125cc berteknologi eSP (Enhanced Smart Power) yang irit bahan bakar namun tetap bertenaga. 

Dengan harga sekitar Rp 22 juta, Honda Vario 125 menawarkan performa yang seimbang dengan tampilan yang keren dan ban yang mumpuni.

BACA JUGA:Modal Rp15 Juta Dapat Motor Listrik dengan Desain Nyentrik? Polytron Fox R Limited Edition Jawabannya

BACA JUGA:5 Motor Listrik yang Sudah Fast Charging di Indonesia, Solusi Praktis untuk Mobilitas Modern

2. Yamaha Aerox 155

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: